Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

WISATA ALAM NAN INDAH DI KABUPATEN TAKALAR

Gambar
Keindahan Panorama Wisata Takalar  Perlu teman teman ketahui indahnya berwisata ke takalar teman teman semua dapat di sambut dengan aroma sejuk nan segar akan menyambangi, saat kali pertama kita memasukki kawasan ’Butta Panrannuangku’ Takalar. Beragam obyek wisata yang mengugah hati juga akan menahan kita untuk berlama-lama dikawasan ini. Selain pesona alam, Takalar juga terkenal dengan ragam pesona budaya yang hingga kini tetap terpelihara dengan baik. Pesona  alam dan keberadaan Takalar sebagai posisi lintasan transportasi wisata antar Makassar, Bira (Bulukumba) dan selayar, menjadikan kawasan ini banyak dikunjungi wisatawa, termasuk wisatawan loka. Guna mewujudnya kawasan ini sebagai daerah tujuan wisata,  aneka obyek wisata dan atraksi budaya menyenangkan dapat Anda telusuri di kawasan yang terkenal dengan masyarakatnya yang berbudaya dan penghasil jagung terbesar di Sul-Sel.                    adat istidat yang ada di kabupaten takalar